Giat:
Mekanisasi pertanian, Panen dengan menggunakan combine harvester.
Lokasi di Kel Litok Jaya Desa Tegalurung kec Balongan dengan Luasan 1 Ha. Dimana dengan penggunaan combine harvester sudah lama diterapkan sejak 2019. Petani sudah bisa merasakan manfaatnya dgn penggunaan alat tersebut.
Kelebihan menggunakan combine: minimnya tenaga kerja pd saat panen, menjaga kualitas dan kuantitas hasil panen, secara tidak langsung dilakukan pengolahan lahan dan bisa melaksanakan percepatan tanam.
Hasil menggunakan combine yaitu 7.580 (7ton 5kw 80kg)
Yg biasanya hasilnya hanya 6 ton jika tidak menggunakan combine.
Sumber: Dina (BPP Balongan)